Dalam kata penyerahannya Pa Sardin S.Pd; M.Si mengatakan perlunya memotivasi diri disamping memotivasi masyarakat untuk belajar, mahasiswa dituntut untuk mengetahui peran Pamong Belajar di masyarakat sekaligus untuk mencintai profesi tsb.
Dalam acara penyerahan tsb dikenalkan ke-11 mahasiswa tsb. a.l :
- Aneu Liana Desi
- Dian Sri Handayani
- Nikeu Sri Handayani
- Suryono
- Feriyanti
- Fitri Herawati
- Rosita Dewi
- Sumiati
- Ahmad Hidayat
- Nur Aeni Ulfah
- Roni Rahmat S.
Adapun yang ditugasi untuk pembimbing mahasiswa yang berperan sebagai dosen luar biasa a.l. :
- Dra Hj. Cucu Nila M.M.Pd.
- H. Mahmudin S.Pd.
- Dra. Nana Widhianawati
- Dra. Agnes Farida Iriati
- Drs. Acep Rohmana
- Drs. Jenurdin M.Pd.
Team SIM-
Sehubungan dengan adanya program Desa Kawasan , maka ke-11 mahasiswa mulai tanggal 14 Maret 2010 ditugaskan untuk membantu sasaran PNF di Desa Pamulihan dan Cilembu Kecamatan Pamulihan. Dan untuk itu mahasiswa membagi 2 kelempok a.l. :
Untuk desa Cilembu
- Ahmad Hidayat
- Nur Aeni Ulfah
- Roni Rahmat
- Rosita Dewi
- 5 Sumiati
Untuk desa Pamulihan
- Aneu Liana Dewi
- Dian Sri Handayani
- Ferianti
- Fitri Rahmawati
- Nikeu Rosir Saraswati
- Suryono
Selamat bertugas, Jangan lupa Jadwal Mengajar di SKB !
Tidak ada komentar:
Posting Komentar